
11/02/2024/
No Comments
Pada hari Rabu, tanggal 6 Februari 2024, sebuah momentum bersejarah terjadi di lingkungan Perpustakaan Universitas Indonesia (UI). Dalam rangka peningkatan dan pengembangan perpustakaan perguruan tinggi, Perpustakaan Universitas Darussalam Gontor (UNIDA Gontor) melakukan kunjungan benchmarking yang sangat berarti. Acara yang berlangsung di Gedung Crystal of Knowledge UI ini dihadiri oleh tim…