
Assoc Prof Dr Hamid Fahmi Zarkasyi juga menyampaikan beberapa visi misi kepada seluruh hadirin. Beliau mengutarakan tekadnya untuk membawa UNIDA ke ranah Internasional atau World Class University seperti yang sering beliau sampaikan di beberapa pertemuan bersama seluruh civitas akademika UNIDA Gontor. “Target pada peringatan 100 tahun gontor, semua prodi sudah…